Tutorial PHP

Kami akan membagikan tutorial belajar PHP yang mudah dimengerti dan semoga bisa membantu kamu untuk belajar PHP lebih jauh lagi.

PHP (PHP: Hypertext Preprocessor) adalah sebuah bahasa pemrograman server side scripting yang bersifat open source. Bahasa pemrograman ini banyak digunakan untuk pengembangan website.

Artikel Terbaru Untuk Kamu

Tulisan-tulisan ini kami buat dengan spesial untuk teman-teman semua.

Belajar PHP – Cara Membuat Halaman Register Dengan PHP & MySQL
Tutorial ini adalah lanjutan dari tutorial sebelumnya yaitu membuat login dan logout dengan PHP dan MySQL. Nah sekarang kita akan melanjutkan proses registrasi atau register dengan PHP dan MySQL. Selain proses registrasi, dalam tutorial ini juga akan membahas bagaimana cara mengupdate profile atau data user setelah berhasil login.
Admin
5 min read
Tutorial Upload Gambar Dengan PHP dan JQuery
Tutorial kita kali ini membahas tentang upload gambar dengan menggunakan PHP dan JQuery. JQuery akan digunakan di client side, dimana kita akan membuat proses upload secara asynchronous (tanpa mereload halaman) dan PHP di server side untuk memproses file yang kita upload tersebut.
Admin
5 min read
PHP 7 telah release, apa yang baru?
PHP 7 akhirnya resmi dirilis pada 3 Desember kemarin dengan membawa banyak fitur baru, perbaikan bug, dan perbaikan kinerja. Apa saja itu?
Admin
5 min read
​PHP – Membuat simple login dengan Github
Bagaimana cara membuat login dengan menggunakan akun Github dengan PHP?
Admin
5 min read
Mengapa lebih bagus ngoding PHP pakai Class (OOP)?
Artikel ini akan membahas kenapa lebih bagus kalau ngoding dengan menerapkan konsep OOP.
Admin
5 min read
Belajar PHP – Mengenal Object Oriented Programming (OOP) dalam PHP untuk pemula
Secara mudah dapat diibaratkan seperti dalam sebuah sistem, di dalamnya akan dipecah-pecah menjadi beberapa object dengan fungsinya masing-masing. Sehingga code yang dibuat menjadi lebih efisien dan efektif.
Admin
5 min read

© 2024